Keanekaragaman budaya, adat dan tradisi di Indonesia menghasilkan berbagai jenis kuliner unik. Nasi merupakan makanan pokok yang wajib ada. Berkat kreativitas masyarakat, banyak ditemukan olahan nasi yang bisa Anda nikmati dari seluruh Nusantara. 12 Nasi Olahan di Indonesia 1. Nasi Subut Nasi subut berasal dari Kabupaten Tana Tidung, Provinsi Kalimantan Utara. Bahan dasarnya adalah ubi ungu...
Ini Ciri Khas yang Membedakan Sate Padang dengan Sate Lainnya
Apakah Anda setuju bahwa kuliner Minangkabau jarang yang mengecewakan? Selain olahan nasi padang, masih ada lagi yang bisa jadi bukti yaitu sate padang. Walaupun sama-sama sate seperti halnya sate madura, sate klathak, maupun sate banjar, tetapi ada ciri khas yang membedakan. Ciri khas tersebut dapat terlihat dari campuran bumbu, jenis daging, dan cara penyajian. Contohnya adalah sate madura yang...
Ini Daftar Jamu yang Terkenal di Indonesia serta Asal Daerahnya
Percaya atau tidak, jamu adalah salah satu minuman tradisional yang mampu membuat badan terasa lebih segar dan sehat. Jika dibandingkan dengan obat kimia, ia memiliki efek samping yang cukup sedikit. Lalu apa saja sih jamu yang terkenal di Indonesia dan daerah mana penghasilnya? Minuman Jamu Tradisional Indonesia Daftar Jamu yang Terkenal di Indonesia Sudah bukan menjadi rahasia lagi bahwasanya...
Ini Suku dan Daerah Asal Masakan Rendang serta Filosofi Dibaliknya
Indonesia dikenal akan banyak kuliner yang beragam termasuk makanan tradisional Indonesia yang bahkan sudah mendunia salah satunya yaitu rendang. Rendang merupakan makanan tradisional dari Minangkabau, Sumatera Barat suku Minang. Hampir semua orang di Indonesia pasti sudah mengenal rendang bahkan rendang juga sudah mendunia hingga ke berbagai negara lainnya. Rendang bahkan berada di urutan...